UberSocial Kini Nyambung dengan BBM - Yang suka dengan berbagai aplikasi blackberry nih tak kasih sedikit informasi bagus yang mungkin bisa membantu teman teman blog kutulis yang sekarang sedang mencari aplikasi blackberry untuk menambah koleksi aplikasi anda. Pengguna Twitter di BlackBerry pasti sudah tidak asing dengan aplikasi UberSocial. Nah, update UberSocial for BlackBerry versi 1.3 kini hadir terintegerasi dengan BlackBerry Messenger (BBM).
Maksud terintegerasi di sini adalah, pengguna dimungkinkan untuk membuat status BBM atau personal message yangnyambung dengan tweet-nya.
Ingin segera mencoba, silakan klik link ini . Namun update hanya bisa dilakukan untuk perangkat yang menggunakan BlackBerry OS 5.0 atau versi di atasnya.
UberSocial dulu bernama UberTwitter. Namun lantaran dianggap menyalahi aturan Twitter, nama UberTwitter pun harus diganti oleh UberMedia -- pemilik klien apps Twitter UberSocial. Jika kamj berminat silahkan klik link di atas yah. dan selamat menikmati aplikasi blackberry tebaru ini. Terima kasih yah telah membaca UberSocial Kini Nyambung dengan BBM dari blog kutulis ini dan semoga bermanfaat.